Suka makan buah-buahan tapi tidak tahu apa nama buah-buahan dalam bahasa Inggris? Sepertinya kamu harus membaca tulisan saya ini sampai selesai karena saya akan membahas kosakata bahasa Inggris tentang buah-buahan.
Fruits vocabulary atau kosakata bahasa Inggris buah-buahan merupakan salah satu kosakata yang penting yang harus kamu ketahui dalam percakapan sehari-haris.
Ini karena buah-buahan merupakan suatu hal yang tidak lepas dari kehidupan kita sehari-hari. Sehingga, nama buah-buahan dalam bahasa Inggris ini perlu kamu hafal.
Sebenarnya, akan ada banyak sekali kosakata buah-buahan yang bisa kamu hafal. Akan tetapi, di tulisan ini, saya hanya akan menuliskan beberapa fruits vocabulary umum yang sering digunakan.
Untuk buah-buahan lokal yang tidak bisa ditemukan di negara Inggris, kamu bisa menggunakan nama lokal tersebut untuk menyebutkan buah-buahan yang dimaksud.
Namun, ada beberapa nama buah-buahan yang berasal dari luar dan memiliki nama tersendiri yang unik.
Untuk itulah, kamu diharapkan bisa mengingat nama buah-buahan tersebut dan meningkatkan kemampuan kosakata bahasa Inggris kamu.
Dan berikut ini adalah kosakata bahasa Inggris tentang buah-buahan yang bisa kamu ingat dan hafalkan.
Nah, ada tidak buah-buahan yang belum kamu kenal sebelumnya? Itu dia ke-37 Fruits vocabulary yang harus kamu ketahui.
Mudah-mudahan semua kosakata bahasa Inggris yang saya tulis disini bisa membantu kamu meningkatkan English vocabulary tertutama pada topik nama buah-buahan ini.
Kosakata apalagi yang harus saya bahas di postingan selanjutnya? Silahkan tulis di kolom komentar. Kalau kamu suka dengan tulisan ini, jangan lupa untuk selalu like dan share kepada teman-teman.
Hanya seorang Guru Bahasa Inggris yang suka nulis di blog.